Kamis, 24 Maret 2016
Jumat, 04 Maret 2016
Cara Membuat Animasi Bergerak PowerPoint
Cara Membuat Animasi Bergerak PowerPoint
Membuat animasi bergerak ala bola mengelinding
Langkah-langkah membuat animasi bola bergerak pada PowerPoint memang tidak begitu sulit hanya beberapa langkah atau tahapan untuk bisa membuat animasi bergerak pada powerpoint. Oke, langsung saja dari pada panjang lebar nulis tidak karuan kapan tutorialnya?
- Langkah pertama yang harus dilakukan untuk membuat animasi bergerak pada powerpoint ini seperti biasa buat satu buah slide baru dengan template blank
- Langkah kedua adalah menyisipkan sebuah lingkaran dengan menggunakan shapes caranya klik Insert kemudian pilih
- Ok, langkah kedua sudah selesai, lanjut ke langkah ketiga yaitu membuat lingkaran yang baru dibuat dengan menyisipkan shapes oval tadi dan tempatkan di slide kira-kira seperti gambar berikut ini
- Langkah berikutnya kita rubah warna agar keliatan seperti bola tiga dimensi dengan melakukan format shapes dari menu Format sehingga bentuknya seperti bola tiga dimensi dibawah ini
- Lanjut ke langkah ke lima, setelah membuat lingkaran seperti bola tiga dimensi sekarang membuat animasi bergerak untuk menggerakan bola dengan menggunakan Custom Path dengan cara klik objek lingkaran kemudian klik menu Animations dan pilih Custom Path
- Jika sudah selesai lanjut ke tahap berikutnya yaitu memberikan path alur agar lingkaran yang telah dibuat tadi bergerak sesuai dengan arah path yang telah dibuat
- Oke, perhatikan path yang telah dibuat untuk membuat animasi bola berjalan atau menggelinding jika slide tersebut di show maka bola akan berpindah dari arah kiri ke arah kanan sampai ke ujung path
- Perhatikan bola tersebut berpindah ke arah kanan seperti telihat pada gambar diatas.
- Sampai nomor 8 membuat animasi bola berjalan sudah selesai Anda bisa mengatur durasi waktu berjalan untuk bola tersebut dengan mengatur durations menjadi 06.75
Selesai
Untuk melihat hasilnya silakan tekan F5 pada keyword Anda untuk melihat hasil animasi bola berjalan tersebut dan tentunya durasi akan lebih lambat karena sudah disetting waktu gerak untuk bola tersebut. semoga bermanfaat.
Langganan:
Postingan (Atom)